Dorong Penyembuhan Lewat Gizi Sebagai bagian dari komitmennya dalam mendukung program eliminasi Tuberkulosis (TBC) di Indonesia, Layanan Kesehatan Cuma-Cuma (LKC) Dompet Dhuafa Jawa Barat menyalurkan bantuan paket nutrisi tinggi protein kepada 12 pasien TBC di wilayah kerja Puskesmas Citarik, Kecamatan Pelabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, pada Senin, 21 Juli 2025.
Oleh Budi S - 27 Jul 2025 - 00:00:00
Layanan Kesehatan Cuma-Cuma (LKC) Dompet Dhuafa Jawa Barat kembali menggelar kegiatan kesehatan di Pos Sehat At-Tin, RT. 05 RW 01, Wanasari, Cibitung, Kota Bekasi pada Selasa, 8 Juli 2025.
Oleh Budi S - 24 Jul 2025 - 00:00:00
Sebagai bagian dari komitmennya untuk memperkuat layanan kesehatan berbasis masyarakat, Layanan Kesehatan Cuma-Cuma (LKC) Dompet Dhuafa Jawa Barat secara aktif melaksanakan pendampingan dalam pelaksanaan skrining Penyakit Tidak Menular (PTM) di Pos Sehat Al-Ikhlas, Serua, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok, pada Selasa, 8 Juli 2025.
Oleh Budi S - 16 Jul 2025 - 00:00:00
Layanan Kesehatan Cuma-Cuma (LKC) Dompet Dhuafa Jawa Tengah melaksanakan kegiatan penyaluran paket nutrisi untuk pasien tuberkulosis (TBC) pada Kamis, 10 Juli 2025, di Desa Suro, Kecamatan Kalibagor, Kabupaten Banyumas.
Oleh Budi S - 16 Jul 2025 - 00:00:00
Layanan Kesehatan Cuma-Cuma (LKC) Dompet Dhuafa Nusa Tenggara Barat (NTB) menggelar audiensi penting dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Utara. Kegiatan yang berlangsung pada Rabu, 2 Juli 2025 ini bertujuan untuk memperkuat koordinasi dan kolaborasi dalam meningkatkan layanan kesehatan di wilayah setempat.
Oleh Budi S - 15 Jul 2025 - 00:00:00
Layanan Kesehatan Cuma-Cuma (LKC) Dompet Dhuafa Jawa Tengah terus memperluas jangkauan kemanusiaannya dengan menjalin kolaborasi strategis bersama Ikatan Pekerja Sosial Masyarakat (IPSM) Kabupaten Banyumas, IPSM Jawa Tengah, serta Rumah Sakit Orthopaedi Purwokerto.
Oleh Budi S - 15 Jul 2025 - 00:00:00